Banyak orang percaya bahwa berfikir positif akan dapat menggerakan kita untuk segera mengambil keputusan.
Penting juga bagi kita untuk mempertimbangkan pemikiran negatif sebagai yang berguna bagi hidup kita, karena jika kita terlalu mengabaikan pemikiran-pemikiran ini berarti kita tidak bersikap realistis.
Kita harus memiliki pandangan yang seimbang, dalam artian kita wajib mengambil sikap positif, namun tetap memperhitungkan sisi negatif dari segala sesuatu.
Kita ambil contoh:
Dengan mengantisipasi masalah-masalah yang mungkin, pemikiran negatif memastikan kita telah mempertimbangkan yang bisa jadi tidak sebagaimana mestinya, dam pemikiran positif akan memotivasi kita mengatasi dan mencari solusi masalah-masalah tersebut.
Itulah sebabnya mengapa pemikiran negatif sebenarnya dapat juga menjadi sesuatu yang baik.(o_O)